Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

Halo teman-teman kembali lagi di website belajarnesia.com sekarang kita akan menjelaskan tentang laporan PKL atau praktik kerja lapangan dengan judul Laporan PKL PDF : Kumpulan Contoh Laporan Prakerin Multimedia Gratis

Tujuan admin membuat artikel ini untuk laporan prakerin siswa Sekolah Menegah Kejuruan dengan jurusan Multimedia atau sejenisnya seperti Desain visual

Karena artikel ini membahas tentang Studio Foto dan biasanya bahan yang digunakan mendekati tentang foto dan vidio.

Apakah Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto Gratis

Kalian bisa mendownload file ini secara gratis Contoh Laporan Prakerin Multimedia, tapi file ini ada hak cipta atau ada pemiliknya

Contoh laporan yang admin buat belum tentu cocok untuk sekolah kalian, terkadang sekolah masing-masing mempunyai kriteria penyajian laporan prakerin sendiri
Waspada Dengan Plagiat...

Admin sebelumnya sudah meminta ijin kepada pemiliki laporan ini dan tentu kalian boleh share artikel ini tetapi tidak digunakan ulang lagi oleh teman-teman 

Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

Pengaturan Margin Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

Admin membuat laporan prakerin ini menggunakan kertas A4 dengan ukuran 21 cm x 29.7 cm, Sedangkan untuk margin biasa digunakan standar pembuatan makalah saja 

  1. Atas atau Top menggunakan 4 cm
  2. Bawah atau bottom menggunakan 3 cm
  3. Left atau kiri menggunakan 4 cm
  4. Kanan atau right menggunakan 3 cm 

Bagaimana Struktur Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

Admin sendiri kebetulan sudah mengajar di salah satu sekolah swasta di tasikmalaya, yang akan dibahas struktur sebagai berikut :

Laporan PKL PDF : Kumpulan Contoh Laporan Prakerin Multimedia Gratis
Gambar Daftar Isi Laporan Prakerin Multimedia 

Note : Karena Laporan Ini konversi PDF untuk dokumen yang di share penomoran, halaman Dan Margin harus diatur ulang / dirapihkan 

Kalian bisa lihat contoh diatas yang membahas tentang laporan untuk lembar pengesahan, kata pengantar, dan daftar isi itu standar ada 3 BAB yaitu 

  1. BAB I Pendahuluan
    bab ini menjelaskan tentang tujuan PKL, manfaat PKL, Struktur Organisasi Perusahaan dan  lokasi PKL

  2. BAB II Pengalaman kerja
    pada bab ini menjelaskan bagaimana kesamaan pelajaran yang diajarkan disekolah dan kesesuaian  yang didapat di tempat prakerin yang berhubungan dengan multimedia 

    Baik itu pelajaran Desain Grafis, 2 Dimensi atau pengelolaan foto dan vidio tinggal kalian sesuaikan saja dengan apa yang kalian dapat.

    Selain itu pada bab ini dijelaskan tentang urutan kegiatan kalian pada saat prakerin yang dijelaskan dalam jurnal hingga dokumentasi yang dilengkapi dengan foto-foto kegiatan selama prakerin.

  3. BAB III Pembahasan 
    bab ini merupakan bagian pembahasan materi yang sudah kalian dapatkan dan diajukan pada laporan yang berubungan dengan multimedia itu sendiri seperti menjelaskan foto atau vidio seperti di tutorial

  4. BAB IV Penutup 
    bab terkahir ini kalian bisa membuat laporan yang berisikan kesimpulan dari setiap kegiatan pada saat prakerin atau memberikan saran untuk sekolah terhadap hasil yang didapatkan penulis terhadap laporan kegiatan.

Membahas Apa Laporan Prakerin Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

Dalam laporan prakerin dibahas menjadi beberapa bab dengan setiap bab berbeda pembahasan selengkapnya dibawah:

1. BAB I Pendahuluan

A. Tujuan Praktek Kerja Lapangan ( PKL)

Tujuan Penulisan Laporan Prakerin adalah:
  1. Memberikan latihan kepada siswa untuk sikap siap mental dalam menghadapi tantangan dunia nyata pada lingkungan kerja.
  2. Memberikan motivasi agar siswa serius dan bersemangat dalam mencapai cita-cita.
  3. Memberikan gambaran lapanga kepada peserta prakerin agar bisa mejadi baik dalam belajar

    B. Manfaat Praktek Kerja Lapangan ( PKL)

    1. Meningkatkan rasa percaya diri, disiplin dan tanggung jawab.
    2. Memantapkan dan mengembangkan pelajaran yang diperoleh disekolah dengan penerapan didunia kerja.
    3. Untuk menerapkan gambaran yang seharusnya dalam melaksanakan praktek kerja industri / lapangan sampai dimana pengetahuan atau kemampuan dalam mengikuti praktek kerja.

       Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      C. Struktur Organisasi Perusahaan/Instansi

      Menjelaskan tentang urutan struktur organisasi yang ada pada perusahaan/instansi yang diawali oleh pimpinan sampai dengan sales atau staf.

      D. Lokasi Praktek Kerja Lapangan ( PKL)

      Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan di laksanakan di CV. WAHANA KARYA LOVITA di Perum Kopo Indah Mangkubumi Blok B No.17 Kabupaten Tasikmalaya 46462 Telp. 085223482224, 54868 Faks.-
       
      Sebagai contoh admin mengambil Lokasi perusahaan/instansi tersebut. 

      2. BAB II Pengalaman Kerja

       Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      A. Kesesuaian dengan Program Keahlian diSekolah

      Ada kesamaan dalam kegiatan yang dilakukan di lapangan dan yang diperoleh di sekolah. Tetapi, PKL lebih menekankan bagaimana memanfaatkan waktu dengan cara sederhana saat waktu bekerja. 

      Seperti untuk mengedit foto supaya lebih cepat diajarkan menggunakan ACTION.

      Penulis banyak menggarap materi yang didapat disana. Selain itu kalian bisa menggunakan beberapa macam media untuk mempromosikan sekolah. 
       
      Diantaranya brosur sekolah, medali, sabuk, Album kenangan, Id card, Pas foto, stiker, desain baju seragam. 
       
      Dan aplikasi yang digunakan di tempat kerja dan disekolah tidak berbeda. Yaitu CorelDraw X7 dan Photoshop.

      B. Uraian Kegiatan PKL

      Admin akan menggunakan uraian kegiatan dari perusahaan/instansi tersebut sebagai contoh.
      Pada hari pertama tanggal 20 januari sampai hari Senin 27 Januari Praktik Kerja Lapangan 
       
      CV.WAHANA KARYA LOVITA, penulis perkenalan terlebih dahulu dengan pegawai disana, 
      dan langsung diberikan pekerjaan yang sederhana oleh pembimbing dan 
       
      diberikan pengarahan cara pengerjaannya terlebih dahulu. Pada saat itu penulis diberikan pekerjaan untuk membuat pengeditan Buku Tahunan Sekolah di dalam CorelDraw.

      Di dalam coreldraw dibikin 7 page yaitu:
      1. Page pertama untuk kata sambutan wali kelas dan foto bersama walikelas
      2. Page kedua untuk foto bersama.
      3. Page ketiga untuk fotogrup.
      4. Page keempat untuk foto grup.
      5. Page kelima untuk foto perorangan.
      6. Page keenam untuk foto perorangan.
      7. Page ketujuh untuk foto perorangan.
      Setiap page harus dibuat dengan layout sampai dengan background nya sesuai dengan pemikiran serta kreativitas penulis.
       
      Selanjutnya, kalian bisa melengkapi nya lagi sesuai dengan urutan kegiatan yang kaliann dapatkan ditempat prakerin seperti contoh gambar diatas.

      C. Dokumentasi Praktek Kerja Lapangan ( PKL)

      Pada bab ini kalian bisa menjelaskan apa saja yang kalian kerjakan ditempat prakerin, sebagai contoh berikut :

      a. Penulis membuat grid perorangan dalam Photoshop

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      b. Penulis membuat foto perorangan dalam Corel Draw

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      c. Penulis membuat cover buku kenangan dalamphotoshop

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      d. Penulis sedang melakukan finishing Kartu Siswa

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      e. Hasil dari yang dikerjakan di tempat PKL

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto  

      f. Foto Grup

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      g. Foto Bersama

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      3. BAB III PEMBAHASAN

      Dalam pembahasan ada beberapa point tentang kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan diatas yaitu :

      A. PENJELASAN MENGENAI ACTIONS PADA PHOTOSHOP 

       Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Actions merupakan fitur Photoshop yang pertama kali dirilis pada tahun 1996 berfungsi dalam memudahkan kita untuk mengerjakan sebuah pekerjaan pada lembar kerja. 
       
      Actions memiliki cara kerja sendiri yaitu yang isinya hanya perintah-perintah yang sudah direkam, jika kita ingin menggunakannya, maka kita hanya tinggal menjalankan 
       
      Actions tersebut karena sudah ada perintah-perintah didalamnya dan akan di terapkan pada lembar kerja. Photoshop telah memberikan beberapa actions yang bisa digunakan contohnya seperti gambar diatas

      B. TEKNIK CEPAT PENGEDITAN FOTO DENGAN PHOTOSHOP

       Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Cara membuat actions :
      1. Kalian bisa terlebih dahulu foto yang ingin diedit dengan photoshop.
      2. Kalian bisa Aktifkan panel Actions dengan meng-klik menu Window>Actions(Alt + F9). 
      3. Silahkan klik tombol Create new set (ditandai dengan ikon folder dibawah panel actions) untuk membuka sebuah panel new seat. Set Action berguna sebagai folder untuk menampung actons tertentu. 
      4. Beri nama pada set tesebut misalnya “Album kenangan Smp 1 Karawang”, lalu klik OK. Hasilnya akan menjadi sebuah set baru dengan nama yang sudah ditentukan. 
      5. Kalian bisa klik Create new actions (di sebelah tombol delete) beri nama pada Actions Album kenangan Smp 1 Karawang. Pilih set Album kenangan Smp 1 Karawang. Pada menu Function Key, kalian bisa menentukan tombol shortkey untuk menjalankan actions tersebut jika sudah selesai. Saya biasanya memakai tombol shortkey F1, selanjutnya klikRecord. 
      6. Setelah tombol Record di-klik, otomatis semua perintah yang dijalankan sudah terekam. Prosesnya ditandai dengan warna merah pada tombol record. (Diusahakan ketika sedang merekam jangan terlalu banyak kesalahan) 
      7. Untuk merubah ukuran foto, klik menu Image > Image Size (Ctrl + Alt + i). Unchek pilihan Constrain Proportions. Dibagian Pixel Dimensions, isikan nilai Width:500 dan Height:300px. Setelah langkah ini, tampilan pesan pada actions. Caranya, kalian bisa pilih menu fly-out pada panel actions lalu pilih Insert stop.

      BAB IV Penutup

      Bab terkahir ini menjelaskan tentang laporan yang berupa kesimpulan dari kegiatan atau laporan tempat prakerin. Kalian bisa memberikan saran untuk sekolah atau hasil kegiatan penulis sendiri terhadap laporan.
      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      A. Kesimpulan

      Dalam kesimpulan selama prakerin peserta prakerin mendapatkan banyak kegiatan yang bermanfaat yang sesuai dengan kejuruan atau tidak sesuai 

      tetapi itu sangat membangun bagi peserta didik untuk mengalami dunia kerja di masa kelak
      Selain itu juga menjadi latihan kepada siswa untuk sikap siap mental dalam menghadapi tantangan dunia nyata pada lingkungan kerja. 

      Memberikan gambaran lapangan kepada peserta prakerin agar bisa mejadi baik dalam belajar ketika kembali ke sekolah baik pelajaran produktif, normatif maupun adaftif

      B. Saran

      a. Saran Untuk Pihak Industri
      1. Diharapkan perusahaan tidak ragu-ragu untuk memberikan ilmu kepada siswa yang sedang melaksakan prakerin sehingga pelaksanaan prakerin siswa yang bersangkutan mendapatkan tambahan ilmu yang bermanfaat.
      2. Diharapkan juga industri dapat memberikan informasi mengenai perkembangan teknologi kepada pihak sekolah guna menambah pengetahuan dalam menyongsong dunia kerja dan hubungan kerja.

      b. Saran Untuk Pihak Sekolah 
      1. Lebih ditingkatkan lagi kerja sama dengan industri agar bisa lebih banyak menyerap materi industri mejadi pelajaran disekolah memantapkan materi praktikum di sekolah
      2. Diharapkan lebih ditingkatkan penyediaan sarana prasarana sesuai jurusan demi menunjang kemajuan para peserta prakerin selanjutnya agar bisa lebih bersaing dengan peserta Prakerin dari sekolah lain.
      3. Menambah pe ralatan praktek siswa.

      c. Saran Untuk Adik-Adik Kelas Yang Akan Melaksanakan PKL 

      1. Selalu menuruti arahan dari sekolah agar prakerin bisa berjalan dengan lancar
      2. Menjaga nama baik sekolah dimanapun berada.
      3. Melakukan hal yang tidak mengecewakan bagi orang lain dengan selalu mencoba hal baru untuk mengikuti keinginan tempat prakerin.
      beberapa screen shoot yang di ambil dari laporan Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto, dibawah

       Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto
      Gambar cover laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Gambar pengesahan laporan prakerin multimedia


      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

       Gambar daftar isi laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

      Gambar bab 1 laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Gambar bab 2 laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

      Gambar bab 2  laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Gambar bab 2 laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Gambar bab 2 laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto

      Gambar bab 2 laporan prakerin multimedia

      Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto
       Gambar bab 4 laporan prakerin multimedia
      Silahkan Download Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto : Downlad Sekarang Versi PDF Disini

      Refrensi atau daftar pustaka dari laporan prakerin diatas sebagai berikut:

      1.  "penjelasan mengenai actions pada photoshop dan cara membuatnya". photoshopdesain. 2 januari 2020. http://photoshopdesain.com/blog/materi/penjelasan-mengenai-actions-pada-photoshop-dan-cara-membuatnya.html

      2. “a. membuat actions. digitalart-4u.blogspot.com “. 2 januari 2020. http://digitalart-4u.blogspot.com/p/a.html

      3. "contoh laporan tentang printer canon ip2770". cihuyai.blogspot.com. 3 januari 2021.13 april 2016. http://cihuyai.blogspot.com/2016/04/contoh-laporan-tentang-printer-canon.html

      4. "laporan praktik kerja industri 2017". www.academia.edu.3 januari 2021. april 2017. https://www.academia.edu/34214903/laporan_praktik_kerja_industri_2017

      5. "tujuan praktik kerja lapangan". pkl2018.blogspot.com.3 januari 2021. https://pkl2018.blogspot.com/2017/12/tujuan-praktik-kerja-lapangan.html

      6. "kemampuan serta kemandirian dan percaya diri peserta". www.coursehero.com. 3 januari 2021. https://www.coursehero.com/file/p7sghcf5/kemampuan-serta-kemandirian-dan-percaya-diri-peserta-pkl-pada-lingkup-smk/

      7. "laporan tkj".www.scribd.com. 3 januari 2021. 14 agustus 2010.https://www.scribd.com/doc/35873118/laporan-tkj 

      Terima kasih suda berkunjung di Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto 

      Belum ada Komentar untuk "Free Laporan .DOC : Contoh Laporan Prakerin Multimedia Di Studio Foto "

      Posting Komentar